Ikatan Cinta 12 November 2022: Aldebaran Tiba-tiba Ingin Bantu Nino Setelah Tahu Soal Abimana, Ternyata
Aldebaran kini sudah bisa ingat semuanya lagi, ia juga sudah ingat dengan Abimana dalam sinetron Ikatan Cinta.
Baca Juga
Aldebaran memang sempat bertemu dengan Abimana namun saat itu ia masih mengalami amnesia dalam sinetron Ikatan Cinta.
Bahkan kini, Aldebaran tiba-tiba ingin membantu Nino ketika tahu Abimana ingin bekerja sama dengan pria itu dalam sinetron Ikatan Cinta ini.
Berikut adalah sinopsis Ikatan Cinta full episode yang akan tayang malam ini, Sabtu, 12 November 2022 di RCTI sekitar pukul 20.00 WIB.
Abimana kini memang sedang merencakaan sebuah kerja sama dengan Nino karena ia tahu perusahaan pria itu sedang berada di ambang kehancuran.
Abimana juga adalah sosok pengusaha yang sangat sukses, ia sama hebatnya dengan Aldebaran.
Abimana juga memiliki perusahaan yang sangat besar seperti yang dimiliki oleh Aldebaran saat ini.
Abimana juga bingung mengapa Aldebaran tidak mau berinvestasi di perusahaan yang memiliki potensi yang bagu seperti punya Nino.
Hingga saat ini, Abimana belum tahu bahwa Aldebaran sempat menjalani korban kecelakaan pesawat dan mengalami amnesia.
Abimana tidak tahu soal itu, ia hanya sempat bertemu dengan Aldebaran namun pria itu seperti tidak mengenalnya.
Saat itu, Abimana juga bingung mengapa Aldebaran tidak ingat dirinya padahal mereka saling mengenal.
Namun Abimana tidak sempat mencari tahu soal Aldebaran karena ia saat itu sedang berduka karena kematian adiknya.
Aldebaran juga sangat penasaran dengan sosok Abimana ini, pasalnya mereka sempat bertemu beberapa kali.
Aldebaran sempat bertemu dengan Abimana di toko bunga dan kantor polisi, ia memang merasa sangat familiar dengan pria itu.
Namun Aldebaran saat itu belum mengingat apapun, ia masih mengalami amnesia dan belum sembuh seperti sekarang.
Aldebaran kini sudah sembuh dan ia sudah bisa mengingat semuanya lagi dengan sangat jelas, bahkan soal Abimana.
Saat pulang ke Jakarta, Aldebaran kembali ingat bahwa ia sempat bertemu dengan Abimana itu.
Ia merasa sangat penasaran dengan hal ini, pasalnya ia sudah lama tidak melihat pria itu di Jakarta lagi.
Harusnya Aldebaran langsung sadar saat ia bertemu dengan Abimana, namun sayangnya ia tidak ingat saat itu.
Namun ketika ia sudah ingat semuanya, Aldebaran kini memutuskan untuk mencari tahu soal Abimana itu.
Aldebaran tahu bahwa masalah besar saat Abimana sudah berada di Jakarta, ia harus berhati-hati kepada pria itu.
Aldebaran sengaja menyuruh Rendy untuk mencari tahu soal Abimana, ia harus tahu ada keperluan apa pria itu kembali.
Namun Aldebaran sangat kaget ketika tahu kini Abimana sedang berusaha untuk menjalin kerja sama dengan Nino.
Aldebaran tahu bahwa perusahaan Nino adalah salah satu perusahaan besar di Jakarta, bisnis pria itu cukup besar.
Aldebaran menyesal mengapa baru sekarang ia tahu soal segala musibah yang menimpa perusahaan Nino itu.
Ia tidak bisa membiarkan hal ini terjadi, ia tidak bisa membiarkan Abimana bekerja sama dengan Nino.
Oleh karena itu, Aldebaran memutuskan untuk datang langsung menemui Nino guna membicarakan hal ini.
Nino sangat kaget ketika Aldebaran juga menawarkan bantuan kepada dirinya, pria itu juga ingin menjadi investor di perusahaannya.
Nino sangat bingung mengapa Aldebaran tiba-tiba menawarkan bantuan padahal ia sudah akan bekerja sama dengan Abimana.
Aldebaran akhirnya mengatakan kepada Nino bahwa Abimana adalah rekan bisnis yang sangat berbahaya.
Aldebaran tidak ingin Nino bertambah terpuruk dan merugi setelah bekerja sama dengan Abimana.
Oleh karena itu, ia memutuskan untuk membantu Nino daripada pria itu harus jatuh ke tangan Abimana.
Lantas bantuan siapa yang akan diterima oleh Nino ini? Seperti apa sebenarnya hubungan Abimana dan Aldebaran ini?
Untuk mengetahui kelanjutannya, kita dapat saksikan bersama dalam sinetron Ikatan Cinta yang tayang di RCTI.
Disclaimer: sebagai informasi bahwa bocoran sinopsis Ikatan Cinta ini adalah prediksi semata. Sehingga kemungkinan akan ada perbedaan dengan cerita yang sebenarnya.***
Belum ada Komentar untuk "Ikatan Cinta 12 November 2022: Aldebaran Tiba-tiba Ingin Bantu Nino Setelah Tahu Soal Abimana, Ternyata"
Posting Komentar