Sinopsis Ikatan Cinta: Sosok Penuh Dendam Ini Hadir Temui Mama Sarah, Saksikan Elsa dan Andin Bertengkar
Drama Ikatan Cinta semakin memperkuat konflik batin di keluarga Papa Surya, Pondok Pelita, Nino dan lainnya.
Baca Juga
Kini kesehatan Mama Sarah memburuk, namun Mama Sarah merasa dirinya baik-baik saja karena tak ingin repotkan suami dan anaknya dalam sinetron Ikatan Cinta.
Hal ini yang memicu kekhawatiran dan ketegangan yang akan terus berlanjut, bahkan bisa saja membuat Elsa dan Andin bertengkar di sinetron Ikatan Cinta.
Berikut ini sinopsis Ikatan Cinta full episode yang akan tayang malam ini, Selasa, 8 November 2022 di RCTI sekitar pukul 20.00 WIB.
Konflik Abimana sebenarnya tidak hilang di sinetron Ikatan Cinta. Namun diprediksi konflik yang terjadi di keluarga Papa Surya ini juga dibuat oleh Abimana itu sendiri.
Abimana hadir sebagai sosok yang penuh dendam atas kematian adiknya, Siena. Abimana ingin balaskan kematian sang adik.
Abimana tengah melakukan berbagai cara agar Elsa merasakan apa yang telah ia rasakan kehilangan Siena.
Abimana memang sedang izin ke Elsa untuk kembali ke Australia. Sementara untuk menangani kesehatan Mama Sarah, Abimana sudah titipkan dokter dan suster.
Elsa terkesima dengan kebaikan Abimana. Padahal awal tau Abimana adalah Kakaknya Siena, Elsa ketakutan karena takut ada amarah dari Abimana.
Kini beberapa hari terakhir Abimana benar-benar tidak terlihat di sekitar Elsa. Padahal ia kerap hadir ke rumah Papa Surya menjenguk Mama Sarah.
Bahkan Abimana berkali-kali mengajak Elsa untuk keluar, sekadar pergi jalan-jalan ke suatu tempat.
Kini dimungkinkan Abimana akan hadir kembali dihadapan Elsa dan menemui Mama Sarah yang kesehatannya semakin memburuk.
Abimana akan menyaksikan pertengkaran Elsa dan Andin di rumah Papa Surya. Ini karena Elsa merasa Andin tidak peduli dengan Mama Sarah.
Karena dimungkinkan Andin dan Aldebaran akan hadir di rumah Papa Surya untuk menjenguk Mama Sarah yang sedang sakit.
Andin menjenguk ini setelah Papa Surya cerita ke Andin di kampusnya sebelum Andin mengajar.
Ketika pulang dari kampus dijemput Aldebaran, Andin meminta izin untuk bisa menemui Mama Sarah di rumahnya.
Aldebaran pun siap mengantarkannya. Sementara itu Aldebaran dan Abimana akan bertemu. Meski Aldebaran masih lupa siapa Abimana.
Karena dimungkinkan Abimana dan Aldebaran pernah bertemu di satu waktu dan saling mengenal.
Sampai akhirnya, Abimana mengalami kecelakaan pesawat yang cukup tragis dan membuatnya hilang ingatan.
Ketika Andin dan Elsa bertengkar, sosok penuh dendam (Abimana) yang sedang jalankan misinya balas dendam atas kematian adiknya akan menysaksikan dengan senang hati.
Abimana merasa sangat mudah menghancurkan kehidupan Elsa dan Andin. Karena bagaimanapun curhatan adiknya tentang Andin juga harus ia balaskan.
Ini soal perlakuan Andin saat ada Siena dan Sal hadir di Jakarta. Siena merasa terganggu dengan kedekatan Andin dan Sal.
Kini Abimana akan terus melancarkan aksinya agar Elsa merasakan apa yang Siena rasakan selama ini.
Karena bagaimana pun Abimana masih menduga bahwa kematian Siena ada kaitannya dengan Elsa.
Lantas apa yang akan terjadi selanjutnya? Untuk mengetahui kelanjutannya, kita dapat saksikan bersama dalam sinetron Ikatan Cinta yang tayang di RCTI.
Disclaimer: sebagai informasi bahwa bocoran sinopsis Ikatan Cinta ini adalah prediksi semata. Sehingga kemungkinan akan ada perbedaan dengan cerita yang sebenarnya.***
bagus, maen ads top
BalasHapus