Sinopsis Ikatan Cinta: Terungkap Jati Diri Marsha dan Sekar Sebenarnya, Ternyata Ayah Namira Kenal Sosok
Jati diri Sekar yang sebenarnya nampaknya akan segera terungkap bersamanya dengan perselisihan Marsha dan Namira dalam sinetron Ikatan Cinta.
Baca Juga
Marsha dan Namira sama-sama tidak menyadari kalau mereka berdua merupakan saudara dalan sinetron Ikatan Cinta.
Dalam Ikatan Cinta malam ini kemungkinan akan memberikan petunjuk bahwa sebenarnya Ayah Namira mengenal sosok Sekar dan Marsha.
Baca Juga: Contoh Soal UAS Seni Budaya Kelas 7 SMP MTS Semester 2 Kurikulum 2013 Beserta Jawabannya
Berikut adalah sinopsis Ikatan Cinta full episode yang akan tayang malam ini, Sabtu, 13 Mei 2023 di RCTI sekitar pukul 19.15 WIB.
Akal bulus Sekar yang memiliki rencana balas dendam dengan menunjuk Marsha sebagai peluru masuk dalam keluarga Aldebaran nampaknya berhasil dicekal.
Namira ternyata lebih dahulu menjadi asisten pribadi Aldebaran dan membuat Marsha harus berhadapan dengan saudarinya.
Baca Juga: Catat! Ini 5 Tips Lolos yang Bisa Dilakukan pada Rekrutmen Kerja di Perusahaan
Diceritakan Marsha dan Namira dulu terpisah semasa kecil mereka dan membuatnya tidak pernah bertemu hingga tumbuh dewasa.
Namun kini keduanya bertemu dalam situasi yang menegangkan, dimana Marsha menjadi musuh dari bos Namira.
Selain itu Marsha juga merupakan sosok yang membuat ayah Namira masuk ke rumah sakit usai tabrak lari yang dilakukan olehnya.
Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 13 Mei 2023 Full Episode: MIRIS! Diam-diam Juno Berencana Bikin Sekar Mati Perlahan
Namira sudah mulai menyadari atas perbuatan Marsha, namun dirinya tidak memiliki banyak bukti.
Akan tetapi ada sebuah hal menarik yang akan terungkap dalam alur cerita Marsha dan Namira kali ini.
Dimana kemungkinan ayah Namira mengenal sosok Sekar, meski sebelumnya ia nampak tidak ingat dengan Marsha.
Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 13 Mei 2023 Full Episode: Nyaris Dipecat Gegara Obat Terlarang, Indra Justru Dapatkan
Pada sebuah adegan Namira sengaja mengenalkan ayahnya kepada Marsha dengan harapan ayahnya bisa mengingat kejadian waktu itu.
Akan tetapi sayangnya ayah Namira tidak mengenal Marsha dan tidak tahu kalau wanita itu adalah yang menabrak dirinya waktu itu.
Namun terlepas dari kasus tersebut, kemungkinan hal mengejutkan bakal terjadi ketika ayah Namira melihat batang hidung Sekar.
Baca Juga: Jadwal Acara TV Minggu, 14 Mei 2023: ANTV, SCTV, MNCTV, Trans TV, Trans 7, NET TV, Indosiar, RCTI, GTV
Reaksi yang sama saat bertemu dengan Marsha akan terulangkembali ketika ayah Namira bertemu Sekar.
Dimana ternyata, kemungkinan ayah Namira pernah membantu Sekar saat hidupnya susah dahulu.
Dalam sebuah adegan diperlihatkan bagaimana hidup Sekar menderita setelah diceraikan dengan Hartawan.
Baca Juga: Kumpulan Puisi tentang Pendidikan 4 Bait TERBAIK dan MENYENTUH HATI
Hal itu yang menyebabkan Sekar amat memiliki dendam dengan Hartawan dan juga keluarga besarnya.
Akan tetapi tidak diceritakan mengenai bagaimana bisa Sekar mendadak muncul berkelimang harta.
Itu artinya ada sebuah perjuangan keras dari Sekar untuk bisa melancarkan aksi balas dendam.
Baca Juga: Ikatan Cinta Hari Ini: FAKTA Penting Didapat Aldebaran, Zara dan Sekar Tak Ada Hubungan Tapi Punya Misi Sama
Dan mungkin saja, dalam sebuah momen ayah Namira pernah membantu Sekar pada saat ibu angkat Marsha itu sedang berusaha.
Lalu apakah yang akan terjadi setelah terungkapnya ayah Namira ternyata mengenali Sekar?
Untuk mengetahui kelanjutannya, kita dapat saksikan bersama dalam sinetron Ikatan Cinta yang tayang di RCTI.
Disclaimer: sebagai informasi bahwa bocoran sinopsis Ikatan Cinta ini adalah prediksi semata. Sehingga kemungkinan akan ada perbedaan dengan cerita yang sebenarnya.***
Belum ada Komentar untuk "Sinopsis Ikatan Cinta: Terungkap Jati Diri Marsha dan Sekar Sebenarnya, Ternyata Ayah Namira Kenal Sosok"
Posting Komentar